Recent Posts

Merubah fungsi flashdisk menjadi Ram


Setahu saya komputer/laptop keluaran terbaru sebetulnya sudah mempunyai spesifikasi yang cukup bagus bahkan bisa dibilang  mantap, baik merk terkenal maupun yang biasa-biasa saja, tapi banyak yang mengeluhkan tentang kecepatan loadingnya, sebetulnya banyak hal yang menjadikan komputer kita itu lambat dalam membaca aplikasi, entah itu aplikasi yang terlalu bayak, install/uninstall suatu program, jarang dibersihkan chacenya, penyimpanan data yang tidak dikelompokkan dll, itulah kita (saya juga hehehe). 



Pada kesempatan kali ini saya akan share mengenai penambahan memori secara virtual dengan menggunakan software, lumayan kok.. bisa dirasakan tingkat kecepatannya.


eBooster adalah salah satu software yang dapat melakukan hal tersebut, yaitu menjadikan komputer yang kita gunakan bertambah kecepatannya. eBooster yang saya gunakan adalah versi 3.0, setelah saya coba memang sangat terasa perbedaanya, bisa bayangkan komputer saya cuma pentium-4 2.00 GHs dengan ram 1 Gg,  harus menyaring data hardisk yag berkapasitas 500 Gb, sangat kedodoran baru dipasang 4 buah aplikasi saja sudah mandeg-mandeg (bener-bener pemaksaan ya..) 1/2 Tera bro...tapi karena ga ada lagi yo wis saya paksakan, sambil cari solusi lain.

ebooster ini adalah solusinya, lumayanlah bisa install sofware agak banyak dan tidak mandeg-mandeg lagi.
Makanya saya coba share buat rekan-rekan yang senasib dengan saya, coba deh.. software ini.

Cara menggunakan ebooster v 3.0

 

Langkah2 pertama:
1. instal softwere tsb sampai selesai biarkan komputer me-restart sendiri
2. masukan Flashdisk anda lalu add Flashdisk tersebut biarkan pc mendeteksi sendiri
3. tekan Yes, jadi deh gak susahkan dan rasakan sendiri kecepatan loadingnya.

Penggunaan Flasdisk sebagai ram pada ebooster terbatas dan tidak lebih dari 4 Giga. Tapi bukan kah 4 giga bit itu sudah besar dibandingkan ram berukuran 512Mb.

Semoga bermanfaat.
Weleh lupa link downloadnya, nih disini  kan tulisan ini yang sobat cari2kan..?  hehehe sorry broo.. 
 

Related Posts:

  • TIps Sederhana mematikan Komputer dengan cepatJika mungkin Anda terburu-buru ingin melakukan shutdown, restart atau hibernate komputer Windows, namun Anda bingung cara melakukannya dengan cepat, maka mungkin tips dan trik berikut ini dapat membantu Anda.Windows XPUn… Read More
  • Merubah bahasa Office 2007 ke bahasa IndonesiaSudah dari beberapa hari yang lalu saya ingin memposting Bahasa interface office 2007 ini tapi baru sekarang bisa terlaksana.Hmmm kalau dulu ada interface untuk windows XP jadi bahasa indonesia (melayulah..) sekarang office 2… Read More
  • Setting Dial up Conection Modem GSM Atau CDMAKadang kita sulit untuk setting modem pada PC atau laptop bahkan mungkin tidak tahu, sudah punya modem harus bagaimana untuk koneksi ke internet, pada saat ini hampir semua operator telephone selular di Indonesia menyediakan… Read More
  • Copy file cepat dengan TeracopySebelumnya saya tidak mengira jika proses archetype file-file (dan folder) di windows bisa dipercepat dengan software. Sebelumnya saya mengira hanya bergantung dengan spesifikasi accouterments (Hardisk, CPU, RAM dll). Tetap… Read More
  • Software : Office 2003 supaya bisa membaca Office 2007Sebetulnya cara ini sudah lama cuma kitanya saja yang oon alias ketinggalan informasi (termasuk saya), banyak file2 kita produk lama dengan menggunakan office 2003, dengan berkembangnya microsoft office hingga sampai sekarang… Read More

0 komentar:

Posting Komentar