Bagi rekan-rekan yang koneksi internetnya lambat, terutama bagi pengguna yang tingkat koneksinya hanya GPRS dan pecinta firefox, Kita bisa coba mengotak-ngatik configuration firefox supaya bisa mengambil bandwidth lebih besar jadi browsing bisa jadi lebih cepat.
Yuk kita bongkar….
Tapi sebelumnya test dulu kecepatan browsing anda biar tahu sebelum dan setelah dirobah parameternya disini.
Pertama Untuk membuka konfigurasi di firefox, ketik di address bar seperti ini about:config (ga usah pake http://www) lalu enter.
Ubah parameter di konfigurasi yang sudah ada seperti dibawah ini
Browser.tabs.showSingleWindowModeprefs | true |
Network.http.max-connections | 64 |
Network.http.max-connections-per-server | 20 |
Network.http.max-persistent-connections-per-proxy | 10 |
Network.http.max-persistent-connections-per-server | 4 |
Network.http.pipelining | True |
Network.http.pipelining.maxrequests | 100 |
Network.http.proxy.pipelining | True |
Network.http.request.timeout | 300 |
Nglayout.initialpaint.delay | 0 |
Network.http.request.max-start-delay | 0 |
Network.http.proxy.version | 1.0 |
Network.dns.disableIPv6 | true |
Kalo ada parameter yang tidak tercantun diatas,anda bisa buat dengan klik kanan pilih New
Pilihan String = Untuk nilai yang mengandung huruf
Pilhan Integer = Untuk nilai yang mengandung angka
Pilihan Boolean = Untuk nilai yang mengandung 2 pilihan (Yes/No) atau (True/False)
Setelah selesai, restart Firefox nya.
Coba Test tes lagi kecepatannya. disini
Note : Bagi yang masih nebeng di warnet jangan gunakan ini, bisa bikin overload. Jadi komputer yang lain bisa tersedot speednya, kalau masih juga menggunakan KUYA… namanya.
Selamat Mencoba...!?!?!
0 komentar:
Posting Komentar